pulau jemur adalah salah satu pulau yang berada dalam gugusan pulau arwah.pulau arwah sendiri terdiri dari 9 pulau diantara pulau tokong , pulau jemur, pulau labuhan bilik , dan pulau pulau lainnya.
pulau jemur adalah habitat penyu hijau , disini kita bisa melihat penyu hijau bertelur dan melepas tukik atau anak penyu ke laut lepas. pulau jemur dan labuhan bilik memiliki pantai pasir putih yang dikelilingi batu karang akses kepulau jemur melalui bagansiapi api.rokan hilir
No comments